Arem-arem Arem-arem merupakan penganan serupa lemper namun terbuat dari Nasi berisi sayuran atau sambal goreng yang dibungkus dengan daun pisang yang lalu dikukus. Arem-arem populer sebagai penganan pengganti sarapan.